Tapping pada bass bisa menambah keindahan gaya permainan bass kita. Pada dasarnya tapping itu hampir sama dengan membentuk chord, jadi kita mesti tahu chord apa yang akan dimainkan.
main tapping itu hampir sama dengan membentuk chord, jadi kita mesti tahu chord seperti apa yang mau dimainkan.Misalnya tapping C major, kita harus mencari not pembentuk C mayor: C-E-G
atau bisa juga di inversi (urutannya dibolak-balik) seperti pada piano
E-G-C
E-C-G
G-C-E
G-E-C
C-G-E
atau mau dibuat lebih keren, buat C major sus 2, C-D-G
bisa diinversi:
C-G-D
D-C-G
D-G-C
G-C-D
G-D-C
not-nya juga tidak harus tiga, bisa 4, 5, 6...dst...sesuai kemampuan jari